Daftar Tag Maluku Utara

Pecah! Pesta Rakyat Malut Sukses Hipnotis Ribuan Pasang Mata.
Pecah! Pesta Rakyat Malut Sukses Hipnotis Ribuan Pasang Mata.
Admin Adpim / 12 Oktober 2025 / 3x

SOFIFI - Ibu Kota Sofifi berguncang! Eits bukan karena gempa kawan, melainkan ribuan manusia berjoget berirama dalam gelaran Pesta Rakyat, dalam rangka puncak peringatan Hari Jadi ke-26 Maluku Utara, Sabtu (11/10). Kegiatan yang dipusatkan tepat pada jantung Ibu Kota Sofifi tersebut menyedot berbagai elemen masyarakat. Cahaya bulan purnama, pun tampak ikut serta menambah gemerlap malam itu, seolah siap menyambut perhelatan akbar yang digelar pemerintah daerah dengan beragam hiburan yang disug

Perkuat Sinergi Pemda-TNI, Olahraga Air Jadi Wadah Bentuk Karakter Generasi Muda.
Perkuat Sinergi Pemda-TNI, Olahraga Air Jadi Wadah Bentuk Karakter Generasi Muda.
Admin Adpim / 11 Oktober 2025 / 2x

TERNATE- Gubernur Maluku Utara, Sherly Tjoanda, secara resmi melepas peserta Kejuaraan Open Water Swimming, bertempat di Pantai Falajawa, Kota Ternate, Sabtu (11/10/2025). Kegiatan ini dilaksanakan oleh Pemerintah Daerah Provinsi Maluku Utara dan Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Ternate, dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-26 Provinsi Maluku Utara sekaligus memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 TNI.

 Event SORGA : Jadi Magnet Warga Malut Untuk Olah Raga Sekaligus Olah Jiwa.
Event SORGA : Jadi Magnet Warga Malut Untuk Olah Raga Sekaligus Olah Jiwa.
Admin Adpim / 10 Oktober 2025 / 4x

SOFIFI - Peringatan Hari Jadi ke-26 Maluku Utara tak henti-hentinya membuat kejutan. Mulai dari eskalasi kemajuan daerah melalui expo pembangunan, kemeriahan pesta rakyat, dzikir akbar hingga hari ini dilakukan senam massal bertajuk SORGA.

HUT Provinsi Maluku Utara Ke-26,  Operasi Katarak Pulihkan Pandangan dan Senyum Warga.
HUT Provinsi Maluku Utara Ke-26, Operasi Katarak Pulihkan Pandangan dan Senyum Warga.
Admin Adpim / 10 Oktober 2025 / 3x

TERNATE- Dalam rangka memeriahkan HUT ke-26 Provinsi Maluku Utara, Pemerintah Daerah Provinsi Maluku Utara bekerja sama dengan Persatuan Dokter Mata Indonesia (PERDAMI) dan PT. Sido Muncul Tbk, menyelenggarakan bakti sosial operasi katarak gratis. Kegiatan yang berlangsung di RSUD Chasan Bosoirie akan dilaksanakan selama dua hari yakni tanggal 10 dan 11 Oktober 2025, ini akan menjangkau ratusan masyarakat kurang mampu di wilayah Provinsi Maluku Utara.

Gubernur Sherly Tinjau Langsung Pelaksanaan Bakti Sosial Operasi Katarak Gratis
Gubernur Sherly Tinjau Langsung Pelaksanaan Bakti Sosial Operasi Katarak Gratis
Admin Adpim / 10 Oktober 2025 / 3x

TERNATE- Gubernur Sherly Tjoanda meninjau langsung pelaksanaan Bakti Sosial (Baksos) operasi katarak gratis yang dilaksanakqn di RSUD Chasan Bosoirie, Jumat (10/10/25). Acara baksos ini merupakan kolaborasi antara Pemerintah Provinsi dengan Persatuan Dokter Spesialis Mata Indonesia (PERDAMI) dan PT.Sido Muncul, sebagai bagian dari rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi ke-26.

Terima Manfaat PMT, Orangtua Asuh Stunting : Terima Kasih Ibu Gubernur.
Terima Manfaat PMT, Orangtua Asuh Stunting : Terima Kasih Ibu Gubernur.
Admin Adpim / 09 Oktober 2025 / 9x

Sofifi, Pemerintah Provinsi Maluku Utara terus berupaya menekan angka stunting. Salah satunya, dengan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) bernutrisi kepada anak-anak balita, yang mengalami kurang gizi dan gizi buruk. Bantuan diserahkan Gubernur Maluku Utara yang diwakili Staf Ahli Gubernur Hukum Politik Pemerintahan Dra. Hairia, M.Si., Rabu (9/10).