Meniti Jalan Ketahanan Pangan Malut Lewat NBM Terbarukan.
SOFIFI - Pemerintah Provinsi Maluku Utara terus memperkuat strategi ketahanan pangan daerah dengan mengembangkan Neraca Bahan Makanan (NBM) yang diperbarui secara berkala. Langkah ini dilakukan sebagai upaya memastikan ketersediaan pangan yang cukup, merata, dan bergizi bagi seluruh lapisan masyarakat. Pelaksanan kegiatan yang berdampak positif bagi stabilitas kebutuhan pangan daerah ini dilaksanakan, di Aula Yusmar Hotel, pada Kamis (23/10)