Daftar Rilis Pers

Buka FGD Revisi Rencana Kehutanan Tingkat Provinsi Maluku Utara 2015-2034, Gubernur Sherly Berharap Dapat Menghasilkan Rekomendasi Konkret
Buka FGD Revisi Rencana Kehutanan Tingkat Provinsi Maluku Utara 2015-2034, Gubernur Sherly Berharap Dapat Menghasilkan Rekomendasi Konkret
Admin Adpim / 27 November 2025 / 35x

TERNATE - Pemerintah Provinsi Maluku Utara melalui Dinas Kehutanan menggelar Kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Revisi Rencana Kehutanan Tingkat Provinsi (RKTP) Tahun 2015-2034. Acara yang berlangsung di Gamalama Ballroom Hotel Bella ini, dibuka secara resmi oleh Gubernur Maluku Utara, Sherly Tjoanda Laos.

Forum Dialog Pemimpin Maluku Utara: Laut Harus Dijaga Dari Praktek Pengeboman Ikan
Forum Dialog Pemimpin Maluku Utara: Laut Harus Dijaga Dari Praktek Pengeboman Ikan
Admin Adpim / 27 November 2025 / 38x

TERNATE - Asisten II Bidang Perekonomian dan Administrasi Pembangunan Sekretariat Daerah Provinsi Maluku Utara, Ir. Sri Haryanti Hatari,M.Si, mewakili Gubernur Maluku Utara, membuka dengan resmi Forum Dialog Pemimpin Maluku Utara dengan tema "Deklarasi Laut Maluku Utara Bebas dari Praktek Pengeboman Ikan," bertempat di Ruang Pertemuan Halmahera A,Hotel Bela, Kamis (27/11/25).

Tutup Forum Dialog Pemimpin Maluku Utara, Gubernur Sherly Bacakan Deklarasi Bersama
Tutup Forum Dialog Pemimpin Maluku Utara, Gubernur Sherly Bacakan Deklarasi Bersama
Admin Adpim / 27 November 2025 / 32x

TERNATE - Gubernur Maluku Utara, Sherly Tjoanda Laos, menekankan pentingnya menjaga laut Maluku Utara dari praktek pengeboman ikan yang merusak lingkungan dan ekosistem laut. Hal itu disampaikan saat menutup dengan resmi Forum Dialog Pemimpin Maluku Utara, di Ruang Pertemuan Halmahera A, pada Kamis malam (27/11/25). Dalam sambutannya pada penutupan Forum Dialog Pemimpin Maluku Utara, Ibu Gubernur menyatakan bahwa pengeboman ikan adalah tindakan yang instan dan merusak potensi masa depan laut

Buka Forum Kepala Bappeda se Malut, Staf Ahli Gubernur Tekankan Penyelarasan Program Pembangunan
Buka Forum Kepala Bappeda se Malut, Staf Ahli Gubernur Tekankan Penyelarasan Program Pembangunan
Admin Adpim / 26 November 2025 / 39x

TERNATE - Forum Kepala Bappeda kabupaten/kota se Maluku Utara yang dilaksanakan pada Rabu (26/11) bertempat di Royal Resto, dinilai penting dan strategis dalam peningkatan kualitas perencanaan arah pembangunan ke depan. Kegiatan yang diselenggarakan oleh Bappeda Provinsi Malut ini resmi dibuka oleh Staf Ahli Gubernur, bidang hukum, politik dan pemerintahan, Fachrudin Tukuboya

Pemprov Malut Gandeng FKPT: Bersama Tangkal Radikalisme ASN!
Pemprov Malut Gandeng FKPT: Bersama Tangkal Radikalisme ASN!
Admin Adpim / 26 November 2025 / 35x

SOFIFI - Terorisme, intoleran dan ekstremisme berbasis kekerasan merupakan ancaman nyata yang tidak hanya mengusik stabilitas keamanan, tetapi juga merusak tatanan sosial, ekonomi, dan kehidupan berbangsa. Hal tersebut diungkapkan Sekretaris Daerah Provinsi Maluku Utara, Drs. Samsuddin A Kadir, M.Si., pada Forum Penguatan Pemahaman ASN PPPK dalam Upaya Pencegahan Intoleransi, Radikalisme, dan Terorisme di Lingkungan Pemerintah ProvinsiMaluku Utara, Rabu (26/11).

Wakili Wagub Malut Sebagai Keynote Speach Pada Survey Monitoring dan Evaluasi Program MBG, Asisten Berharap Peran Aktif Semua Pihak Terkait
Wakili Wagub Malut Sebagai Keynote Speach Pada Survey Monitoring dan Evaluasi Program MBG, Asisten Berharap Peran Aktif Semua Pihak Terkait
Admin Adpim / 26 November 2025 / 30x

TERNATE - Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Maluku Utara, melaksanakan Rapat Evaluasi Akhir Survey Monitoring dan Evaluasi Program Makan Bergizi Gratis (SMEPMBG) Provinsi Maluku Utara tahun 2025, bertempat di Bela Hotel Ternate, Rabu (26/11/25).